0

Cara Cepat Menaikkan Pengunjung Di Blog Tanpa SEO

Selasa, 29 Oktober 2013
Share this Article on :

Cara Cepat Menaikkan Pengunjung Di Blog Tanpa SEO





  Pada hari ini saya akan berbagi tips tentang Blog lagi nih buat anda semua, yaitu Cara Cepat Menaikkan Pengunjung Di Blog Tanpa SEO. Tentu bagi setiap orang yang mempunyai Blog atau Website ingin Blog nya tersebut banyak yang mengunjungi, begitu juga dengan saya. Tetapi tidak mudah loh cara membuat blog kita banyak di kunjungi oleh orang lain, seperti YOUTUBE atau FACEBOOK. Sebelum Website itu terkenal mereka juga membutuhkan pengorbanan untuk memajukan website mereka hingga menjadi website besar seperti sekarang ini.

  Cara agar blog kita banyak di kunjungi oleh orang lain memang tidak lah semudah yang kita pikirkan, banyak tips SEO BLOG lainnya yang mengajarkan agar Artikel blog kita menjadi Nomor 1 di pencarian google, tetapi menurut saya itu tidak lah mudah, karena tidak sedikit saingan di dunia blog yang saling berpacu untuk menduduki tingkat teratas di pencarian google.

Dan pada kali ini saya akan memberi sedikit Tips dari pengalaman saya tentang Cara Cepat Menaikkan Pengunjung Di Blog Tanpa SEO.
Tetapi sebelum saya jelaskan, anda harus tau dulu apa itu SEO.

   SEO (Optimasi Mesin Pencari) adalah serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis yang bertujuan untuk meningkatkan volume/jumlah/kepadatan dan kualitas trafik/traffic kunjungan melalui mesin pencari menuju situs web tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja ataua logaritma mesin pencari tersebut. Tujuan dari SEO adalah menempatkan sebuah situs web pada posisi teratas, atau setidaknya halaman pertama hasil pencarian berdasarkan kata kunci tertentu yang ditargetkan. Secara logis, situs web yang menempati posisi teratas pada hasil pencarian memiliki peluang lebih besar untuk mendapatkan pengunjung.
Kunjungan Pengunjung melalui Mesin Pencari juga biasa disebut dengan "trafik alami" sedangkan pengunjung yang datang karna adanya sponsor atau ajakan kepada teman adalah kebalikan dari "trafik alami" hal itu tidak termasuk SEO walaupun nantinya ada pengaruhnya buat SEO itu sendiri. (pengertian seo saya dapat dari blog tetangga) wkwkwk :D

Oke, jika sudah mengerti apa itu SEO, mari kita langsung saja ke INTI nya :

Cara Cepat Menaikkan Pengunjung Di Blog Tanpa SEO berdasarkan pengalaman saya :

  • Buat Postingan/Artikel yang menarik di blog anda dan BAGIKAN ke Grup yang ada di FACEBOOK, Seperti Tentang Blog, Games dan ANIME
Berikut ini daftar GRUP FACEBOOK yang sering saya gunakan. Silahkan Join.
  1. Blogger Nusantara
  2. BLOGGER INDONESIA 1
  3. BLOGGER INDONESIA 2
  4. Blogger Indonesia
  5. Google Adsense Blogger
  6. Organisasi Para Pecinta Anime
  7. Naruto Fans Indonesia
  8. Fans Anime Indonesia
  9. Blackberry Community
  10. Teknisi Komputer Indonesia
  • Pastikan Blog anda sudah Berumur sekitar 1 Tahun, jika anda membuat artikel, maka blog anda yang cepat terindeks google. Jika blog anda baru, maka gunakan saja cara yang pertama.
  • Buatlah HOME PAGE BROWSER di warnet dekat rumah anda, Ketika Browser itu di buka, maka otomatis akan terbuka alamat BLOG anda BUKAN Google tapi blog anda. cara nya ubah alamat google, menjadi alamat blog anda. (jika tidak tau cara menggantinya, komentar aja di bawah ini)

Oke, sekian dulu dari saya tentang Cara Cepat Menaikkan Pengunjung Di Blog Tanpa SEO, maaf jika penjelasan diatas terlalu singkat, jika tutorial diatas masih membingungkan,. Terima Kasih telah berkunjung.


Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar