0

Cara Memasang Widget Alexa Rank Di Blog

Minggu, 13 Januari 2013
Share this Article on :


Hello soba A-C...
Kali ini saya akan membahas tentang "Cara Memasang Widget Alexa Rank Di Blog"
Mungkin bagi para blogger,kata "Alexa" ini sudah tidak asing lagi ya..
Karena rata-rata blog ada alexa rank_nya....
Alexa ini berfungsi untuk memantau perkembangan-perkembangan yang ada di blog anda....

Untuk cara memasangnya,anda simak penjelasan saya di bawah.. ^_^
1. Kunjungi halaman resmi alexa dengan cara klik  disini!
2. Isi URL blog anda di salah satu kolom yang telah di sediakan!!




3. Lalu klik "Build Widget"
4. Lalu Copy Paste Code yang akan muncul sesuai widget yang akan anda pasang di blog anda...




5. Masuk ke dasbor blog anda,agar lebih cepat Klik Disini!
6. Masuk Tata Letak -> Tambahkan Widget -> HTML/JavaScript




7. Lalu masukkan kode yang telah di Copy Paste tadi di kolom yang telah di sediakan!




8. Klik "Simpan" 
9. Selesai.... :D

Nah,,
Sekian penjelasan kali ini...
Jangan lupa tinggalkan komentar anda di bawah... ^_^
Thanks.. :D


Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar