Berikut ini Ulasan Mengenai Antivirus Avira
Kata pepatah �Tak Kenal Maka Tak Sayang� apakah pepatah ini tepat ? saya selaku penulis juga tidak tahu persis kebebanarannya. Tetapi alangkah baiknya kalau kita mengenal lebih details tentang Antivirus yang kita pasang di computer kita. Baiklah kali ini Penulis akan bahas mengenai Antivirus Avira yang sudah sangat terkenal itu. Mungkin agan-agan ada yang belum tahu mengenai : Sejarah Antivirus Avira, Kelebihan dan juga kelemahannya, berikut ini ulasannya yang didapat dari berbagai sumber di google search.
Sejarah Antivirus Avira
Avira GmbH adalah sebuah perusahaan perangkat lunak antivirusbuatan Jerman. Aplikasi anti virus yang didasarkan pada Produk AntiVir. Mesin Scan Virus AntiVir Biasa disebut "Luke Filewalker", yang pertama kali diluncurkan pada tahun 1988. Biasa disebut "H + BEDV Datentechnik GmbH" ketika didirikan. Avira AntiVir Personal - Free Antivirusgratis untuk penggunaan pribadi. Mesin Antivirus Avira telah digunakan juga untuk Ashampoo antivirus dan Webroot WebWasher.
Produk
1. Avira AntiVir Personal - Free Antivirus adalah salah satu produk gratis. Aplikasi ini hanya untuk penggunaan pribadi. Seperti kebanyakan perangkat lunak antivirus, ia berguna untuk memindai virus dan juga dijalankan sebagai proses Background, memeriksa setiap file yang dibuka dan ditutup. Hal ini dapat mendeteksi dan menghapus kemungkinan rootkits. Ia juga melakukan Update secara otomatis Lewat Internet setiap hari. dengan iklan menyarankan pengguna untuk membeli Avira AntiVir Premium. Avira Memperbaharui semua produk mereka ke versi 8,0 pada tanggal 14 April 2008.
2. Avira AntiVir Segmen Retail/Consumer/HomeUser (Premium) memiliki beberapa perbaikan pada versi gratis, terutama:
- Deteksi dari adware, spyware, phishing
- Email Scan (POP3 dan SMTP)
- WebGuard untuk memblokir akses ke situs berbahaya
- RescueCD bootable untuk malware removal dan pemulihan sistem.
Avira Untuk Produk Corporate/Government/Campuss dengan fasilitas SMC (Security Management Centre) :
- Avira Profesional (OS Win XP/Vista/7/Linux)
- Avira Server (OS Win Server/ Linux)
- Avira Network Bundle (Avira Profesional + Avira Server)
- Avira Business Bundle (Include Avira for Ms Exchange Mailserver)
Kelebihan dan Kekurangan
*** Antivirus Avira ***
Kelebihan Antivirus Avira
* Mampu mendeteksi virus-virus yang tidak bisa dideteksi anti virus lain
* Terintegrasi dengan pendeteksi Rootkit
* Kemudahan untuk mengaktifkan / non aktifkan antivirus.
* Proses scan relatif cepat
* Pemakaian resources memori yang kecil jadi tidak terlalu menghambat atau memberatkan computer
* Update Virus Definition yang relatif cepat
* Ada fasilitas untuk mencari nama virus, dari daftar yang ada
* Mampu menambah Scheduler scan atau update sebanyak mungkin.
Kelemahan Antivirus Avira
* Kadang salah mendeteksi aplikasi/file sebagai virus.
* Customisasi scan hanya untuk drive, tidak bisa untul folder.
* Ukuran Update manual yang harus di download cukup besar,
* Membuka file karantina yang berisi ribuan akan sangat lama
Untuk Update
Seperti halnya antivirus lain Antivir juga menyediakan fasilitas automatic update jika kita mempunyai koneksi langsung ke Internet. Mengenai Manual Update, dibanding AVG, proses update mungkin agak merepotkan bagi yang mempunyai koneksi lambat, karena ukuran update hanya satu file dengan ukuran lebih dari 15 MB, sampai saat ini belum ada pilihan untuk file yang lebih kecil. Tetapi setelah file update didapat, proses update sangat mudah.
Semoga bermanfaat, menurut saya Avira ini adalah antivirus terbaik yang pernah saya gunakan, dengan kemampuannya mendeteksi virus yang baik dan bisa digabung dengan antivirus lain dalam satu PC serta ringan/tidak menggunakan resource komputer yang banyak jadi tidak terlalu membebani system. Bagaimana menurut Anda ? Apa Anda mau menggunakan ?
Seperti halnya antivirus lain Antivir juga menyediakan fasilitas automatic update jika kita mempunyai koneksi langsung ke Internet. Mengenai Manual Update, dibanding AVG, proses update mungkin agak merepotkan bagi yang mempunyai koneksi lambat, karena ukuran update hanya satu file dengan ukuran lebih dari 15 MB, sampai saat ini belum ada pilihan untuk file yang lebih kecil. Tetapi setelah file update didapat, proses update sangat mudah.
Semoga bermanfaat, menurut saya Avira ini adalah antivirus terbaik yang pernah saya gunakan, dengan kemampuannya mendeteksi virus yang baik dan bisa digabung dengan antivirus lain dalam satu PC serta ringan/tidak menggunakan resource komputer yang banyak jadi tidak terlalu membebani system. Bagaimana menurut Anda ? Apa Anda mau menggunakan ?
Berikut Cara Mematikan Antivirus Avira
Ada dua cara yang dapat dilakukan untuk mematikan anti virus avira, pertama mematikan antivirus lewat Avira Control Panel atau Avira Home Center yang terdapat pada desktop atau Program Files, dan yang kedua bisa langsung mengarah dan mengakses antivirus avira via / lewat taskbar avira. Kedua Cara Mematikan Antivirus ini sama cepat nya dan terserah anda untuk memilih yang mana paling sesuai dengan selera atau gaya anda, berikut caranya:
I. Cara Mematikan Antivirus Avira lewat Avira Control Center
1. Double click pada logo avira (Avira Control Panel), atau esekusi program tersebut.
Ada dua cara yang dapat dilakukan untuk mematikan anti virus avira, pertama mematikan antivirus lewat Avira Control Panel atau Avira Home Center yang terdapat pada desktop atau Program Files, dan yang kedua bisa langsung mengarah dan mengakses antivirus avira via / lewat taskbar avira. Kedua Cara Mematikan Antivirus ini sama cepat nya dan terserah anda untuk memilih yang mana paling sesuai dengan selera atau gaya anda, berikut caranya:
I. Cara Mematikan Antivirus Avira lewat Avira Control Center
1. Double click pada logo avira (Avira Control Panel), atau esekusi program tersebut.
2. Perhatikan bagian home Avira tersebut, cukup lihat di bagian PC Protection dan tekan tombol Deactive di bagian Real Time Protection Avira.
II. Cara Mematikan Antivirus Avira Lewat Taskbar Notification Area
1. Lihat ikon avira
1. Lihat ikon avira
2. Klik kanan pada ikon antivirus avira tersebut dan pilih untuk tidak menceklis pilihan Enable Real Time Protection.
Langkah-langkahnya tidak sulit Tetapi ingat, resiko yang mungkin menyerang sistem operasi anda, karna terlalu lama membiarkan Antivirus Real Time Protection dalam keadaan tidak aktif dapat menyebabkan virus dengan mudah menyerang sistem operasi dan PC anda dengan gampangnya.
Untuk Mengaktifkannya kembali cukup lakukan hal yang sama, cuma diganti saja jika sebelumnya di deactive , tekan saja tombol yang sama untuk activate kan kembali, atau ceklik saja kembali option yang sama.
Langkah-langkahnya tidak sulit Tetapi ingat, resiko yang mungkin menyerang sistem operasi anda, karna terlalu lama membiarkan Antivirus Real Time Protection dalam keadaan tidak aktif dapat menyebabkan virus dengan mudah menyerang sistem operasi dan PC anda dengan gampangnya.
Untuk Mengaktifkannya kembali cukup lakukan hal yang sama, cuma diganti saja jika sebelumnya di deactive , tekan saja tombol yang sama untuk activate kan kembali, atau ceklik saja kembali option yang sama.
Link untuk download Antivirus Avira silahkan klik link dibawah ini :
Produk unggulan dari Avira sebagai salah satu antivirus terbaik yang dipercaya dapat menjaga PC anda dari virus berbahaya, pishing, kejahatan online, dll. Anda juga bisa menggunakan produk gratis yakni Avira Free AntiVirus.