0

Memasang Navigasi Breadcrumb SEO Valid HTML5

Senin, 04 November 2013
Share this Article on :
Memasang Navigasi Breadcrumb SEO Valid HTML5 Navigasi breadcrumb adalah sebuah navigasi atau penunjuk halaman yang umumnya berfungsi untuk membantu memberikan informasi kepada  si pembaca tentang di artikel mana dan di menu apa si pembaca berada. bagi sobat yang tertarik untuk memasang navigasi breadcrumb di blog sobat, silahkan Baca Artikel Ini Sampe Tuntas. Dan keuntungan Memakai Breadcrumb Ini Blog Akan lebih SEO Dan Akan Cepat Terindex oleh mesin Pencari Seperti Google Dsb





Berikut caranya:

1. Log in ke akun blog sobat.
2. Klik Rancangan---> Edit HTML --> Klik Download template lengkap
4. Letakkan kode berikut di atas kode ]]></b:skin>. ( gunakan F3 untuk memudahkan pencarian)

.breadcrumbs{padding:5px 5px 5px 0;margin:0;font-size: 90%;line-height:1.4em;border-bottom:1px solid black;}

5. Kemudian sobat cari kode seperti ini: <b:includable id='post' var='post'>

6. Pastekan kode berikut tepat di bawahnya.

<b:if cond='data:blog.homepageUrl == data:blog.url'><b:else/><b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><div class='breadcrumbs'>You are Here &gt; <a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a> &gt;<b:if cond='data:post.labels'><b:loop values='data:post.labels' var='label'><a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a><b:if cond='data:label.isLast != &quot;true&quot;'> , </b:if></b:loop></b:if> &gt; <data:post.title/></div></b:if></b:if>

7. Yang terakhir sobat tinggal simpan template dan lihat hasilnya.

Sekian Artikel Saya Yang berjudul Memasang Navigasi Breadcrumb SEO Valid HTML5 , Semoga Bermanfaat, jangan Lupa Klik Tombol G+ Dibawah Ini, Dan Iklannya Ya.. :D


Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar