- Kunjungi situs yang ingin anda ambil file flash maupun gambarnya (contohnya ar-innovation.com)
- Tungggu hingga terbuka semua atau hingga proses loading selesai
- Jika sudah, klik Site Information tepanya di sebelah alamat website / address bar (lihat gambar)
- Lalu klik tombol More Information
- Setelah itu akan muncul gambar seperti dibawah, klik tab atau menu Media
- Maka akan muncul banyak/beberapa link yang terdapat di dalam web tersebut. Untuk mengambil file flash yang berada di web tersebut caranya adalah; carilah address yang dibelakangnya berakhiran "SWF", jika tidak...carilah pada bagian type yang bertuliskan "Object". Jika sudah ketemu, maka sudah bisa dipastikan bahwa link tersebut adalah link dari file flash yang kita inginkan. Kliklah link tersebut, dan klik tombol "Save As...", maka file flash akan tersimpan ke komputer sobat. Jika tidak ditemuka file object atau image (hanya file embed) anda bisa mendownload semua filenya lalu anda tinggal lihat file mana yang anda inginkan.
- Selesai. Silakan menikmati dan menggunakan gambar yang anda inginkan.
Terima Kasih! Semoga Bermanfaat!
0 komentar:
Posting Komentar