Hey para pecinta blog A-C...
Kali ini saya akan membahas tentang "Cara Mengganti Favicon Blog"
Ada yang belum paham tentang "Favicon?"
Favicon adalah icon yang melambangkan suatu blog...
Nah..
Tanpa basa basi lagi,langsung saja simak penjelasan saya berikut!
1. Masuk Dasbor blog -> Tata Letak -> Favicon
2. Unggah gambar yang akan anda gunakan sebagai favicon blog
3. Klik "Simpan"
4. Lalu buka Dasbor Blog -> Template -> Edit HTML
5. Centang "Expand Template Widget"
6. Cari code </head> ( Tekan F3 atau Ctrl+F ) agar lebih mudah dan cepat!
7. Copy code di bawah ini!
<link href='URL ICON' rel='shortcut icon' type='image/vnd.microsoft.icon'/>
8. Klik "Simpan Template" dan lihat hasilnya!!
Sekian dulu penjelasan dari saya!!
Thanks.. :D
0 komentar:
Posting Komentar