Sebelum membuat sebuah halaman di facebook, ada baiknya kamu harus paham dan mengerti apakah halaman facebook itu dan untuk apa manfaatnya?
halaman facebook atau Fun fage adalah sebuah halaman suatu penggemar, dimana yang menyukai sebuah halaman di facebook secara otomatis akan menjadi pengikut dari sebuah halaman. Saya ambil contoh sebuah halaman yang namanya" Ayu ting ting ", Jika kamu menyukai halaman tersebut dan memberikan sebuah like di halaman tersebut, secara otomatis kamu akan menjadi penggemar dari halaman tersebut, Dan Kamu akan menerima semua kiriman apa saja yang dikirimankan halaman tersebut di beranda kamu .
Halaman Facebook / Fub fage sangat bagus digunakan jika kamu mempunyai penggemar yang banyak dan bisa berbagi kepada fun-fun kamu difacebook.
Oke mungkin cukup sekian ulasan singkat halaman facebook,mudah2an bisa dimengerti buat para facebooker mania indonesia.
Jika kamu ingin membuat sebuah halaman difacebook, Silahkan ikuti cara dibawah ini:
1. Silahkan klik link berikut ini http://id-id.facebook.com/pages/create.php
2. Selanjutnya tentukan kategori yang cocok dengan yang anda inginkan
3. Kemudian beri nama anda atau nama yang akan anda jadikan halaman di Facebook
4. Kemudian beri tanda centang pada I am authorized to create this Page
5. Kemudian pada Electronic Signature ketik nama lengkap anda.(di mana nama lengkap tersebut nantinya akan dijadikan 6. 7. sebagai tanda tangan yang telah membuat halaman tersebut).
8. Kalau semuanya sudah selesai klik Buat Halaman
9. Di tampilan berikutnya anda akan di hadapi dengan 2 opsi. kalau anda sudah mempunyai account di facebook pilih saya sudah mempunyai akun Facebook
10. Kemudian masukkan email dan kata sandi anda
11. Setelah itu klik Masuk
12. Langkah berikutnya anda tinggal mengundang teman-teman anda untuk menjadi penggemar anda dan Selesai
Semoga bisa bermanfaat buat para pemula facebook
0 komentar:
Posting Komentar