0

HASRAT KUAT

Selasa, 20 Juli 2010
Share this Article on :



    Belajar tanpa disertai oleh keinginan dan hasrat yang kuat untuk menuju sukses,
tak akan berhasil. Karena segala seuatu (termasuk belajar) yang dilakukan tidak dengan sungguh-sungguh, hasil yang dicapaipun akan ala kadarnya. Bila kesuksesan merupakan salah satu proses yang ingin diraih untuk mencapai kebahagiaan, maka mulailah belajar sungguh-sungguh dengan hasrat kuat, keinginan dan harapan yang besar.

Selain keberhasilan tidak akan pernah singgah kepada orang-orang yang berhastar lemah dan tak punya kemauan, tidak bisa dipungkiri bahwa segala sesuatu hanya akan terjadi bila kita menginginkan itu terjadi Seperti kata pepatah �Siapa yang berpikir dia bisa, maka dia akan bisa menjadi siapapun yang dia inginkan� Ciptakan dan penuhi alam bawah sadar kita dengan hasrat yang kuat untuk meraih harapan.




Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar